Daftar Gaji Karyawan PT PNM 2022

Diposting pada

Daftar Gaji Karyawan PT PNM Terbaru – Indonesia pernah mengalami krisis moneter pada tahun 1948. Tetapi pasca krisis moneter tersebut pemerintah Indonesia berusaha untuk mengendalikan perekonomian seperti semula. Salah satu upaya pemerintah dalam mengembalikan perekonomian yaitu mendirikan PT PNM Persero.

Gaji Karyawan PT PMN
Gaji Karyawan PT PMN

Daftar Gaji Karyawan PT PNM Persero 2022

PT PNM Persero adalah BUMN yang menjalankan usaha di bidang permodalan. Jika dibandingkan dengan BUMN lainnya, bisa dibilang gaji karyawan PT PNM Persero relatif setara. Bukan hanya gaji pokok, mereka juga mendapat tunjangan tambahan sehingga karyawannya cukup sejahtera. Berikut ini gaji karyawan PNM:

NoJabatan KaryawanGaji / Bulan
1Analiyst Pembiyayaan UnitRp 3.000.000
2Analist Pembiyayaan kreditRp 3.000.000
3Teknologi InformatikaRp 3.500.000
4Legal OfficerRp 4.900.000
5Accounting StafRp 5.000.000
6Analisis Pembayaran UnitRp 5.000.000
7Analisia KreditRp 5.000.000
8ManagerRp 5.000.000
9AdminitrasiRp 5.000.000
10PemasaranRp 5.000.000
11Hubungan MasyarakatRp 5.000.000
12Pelayanan PelangganRp 5.000.000
13Legal stafRp 6.500.000
14KordinatorRp 7.000.000
15OfficerRp 7.000.000
16Unit managerRp 7.000.000
17ManajementRp 11.000.000
18Pelayanan ProfesionalRp 13.000.000
19Akuntansi/KeuanganRp 18.000.000

Profile Perusahaan PT PNM Persero

Nama resmi PT PNM Persero adalah PT Permodalan Nasional Madani (Persero). Perusahaan yang satu ini berfokus pada penyediaan akses permodalan untuk usaha kecil dan menengah. PT PNM Persero memakai sistem dan prinsip kerja non perbankan. Pada Mei 1959 PNM pertama kali berdiri dan diresmikan. Mulanya PNM tidak menyerahkan modal secara langsung kepada para pemilik usaha, tetapi melalui perantara Bank Perkreditan Rakyat.

Tetapi pada tahun 2008 peraturan ini ditiadakan sehingga PNM langsung menyerahkan modal kepada para pemilik usaha. Supaya dapat mewujudkan hal tersebut, maka PNM mendirikan ULaMM (Unit Layanan Modal Mikro). Setelah itu di tahun 2009, BUMN yang satu ini kembali melakukan sebuah pergerakan baru, yaitu menjalin kerja sama pasar modal dan juga perbankan untuk menambah sumber pendanaan. Hal tersebut menjadi salah satu bukti bahwa PNM benar-benar menerapkan prinsip best practices dan juga akuntabilitas. Karena memang kedua prinsip tersebut wajib dimiliki oleh sebuah perseroan. – Gaji Karyawan PNM

Layanan PT PNM Persero

PNM ULaMM dan PNM ULaMM Syariah

Layanan ini mulai dijalankan pada saat PNM sudah berusia 9 tahun. Tujuan layanan ini adalah memberikan akses permodalan kepada pelaku usaha secara. ULaMM juga mempunyai tugas untuk membantu para pengusaha supaya lebih maju dan berkembang.

Bukan hanya kasih modalnya saja yang di permudah, tetapi para pengusaha juga nantinya bisa menerima beragam jenis keuntungan lain dari ULaMM, diantaranya:

  • Konsultasi gratis dengan ahlinya
  • Mendapat pelatihan keterampilan
  • Mendapat dukungan pengelolaan keuangan
  • Pendampingan usaha
  • Akses pasar

Kita tahu bahwa masyarakat Indonesia mayoritas beragama Islam, sehingga PNM menyediakan layanan ULaMM syariah yang sudah disetujui dan diberi izin oleh MUI.

PNM Mekaar dan PNM Mekaar Syariah

Sebenarnya layanan ini mempunyai prinsip yang serupa dengan ULaMM. Namun yang membedakan adalah objek pelaku usaha yang ditargetkan. PNM Mekaar lebih berfokus untuk membantu kaum wanita pemilik usaha yang pra sejahtera.

Walaupun ini baru mulai berjalan di tahun 2015, tetapi PNM Mekaar sudah mendapatkan tanggapan yang baik dari banyak pihak. Layanan ini juga menyediakan PNM Mekaar syariah yang memegang teguh pada aturan-aturan dalam hukum Islam.

Demikianlah ulasan mengenai gaji karyawan PNM. Semoga bermanfaat!

Artikel ini terkait dengan:
    gaji driver pt pnm